Lowongan Virgin Voyages

YogaWCA
By YogaWCA
2 Min Read
Lowongan Virgin Voyages

Lowongan Virgin Voyages 2020. CTI Group kembali membuka lowongan Virgin Cruise Line di tahun 2020, yang sedianya akan diadakan di Bulan Maret tahun ini. Virgin Cruise Line, atau lebih dikenal dengan nama Virgin Voyages adalah perusahaan kapal pesiar baru milik Sir Richard Branson seorang pebisnis kelahiran Inggris 1950 tahun yang lalu. Sir Richard Branson mendirikan Virgin Group di tahun 1970 dan sampai sekarang mempunyai lebih dari 400 lebih perusahaan di bawah naungan nama Virgin. Salah satunya adalah Virgin Voyage.

Virgin Voyage sendiri didirikan atas kerja sama Virgin Group dan Bain Capital. Virgin Voyages telah memesan 3 kapal baru yang rencanya akan diluncurkan di tahun 2020,2021 dan 2022. Virgin Voyage bermarkas di Florida USA.

Agen dari Indonesia yang dipercaya untuk melakukan perekrutan untuk kru Virgin Voyages adalah CTI. Apollo Group adalah agen langsung yg menangani seluruh crewing dari lowongan Virgin Voyages.

Meskipun Virgin Voyage adalah NewBie di Perusahaan kapal pesiar, namun perusahaan ini telah berhasil memikat semua kru kapal pesiar di seluruh dunia, dengan berbagai fasilitas dan kemudahan yang ditawarkan. Diantaranya :

  1. Free Wifi
  2. Gratis Tiket Pesawat
  3. Gratis Visa
  4. Gratis sertifikat
  5. Gaji yang menarik

Untuk bisa bergabung menjadi kru Virgin Voyage adalah bukan hal yang mudah, karena persyaratannya adalah :

  1. Mempunyai pengalaman kerja yang cukup
  2. Bahasa Inggris aktif
  3. Pernah kerja di kapal pesiar sebelumnya ( eks kapal pesiar )
  4. Diutamakan yang pernah kerja di kapal yang berlayar ke USA

Sekedar info saja, Virgin Voyages akan melalukan perekrutan besar-besaran di Bulan Maret 2020 ini, seperti yang telah mereka lakukan di pertengahan tahun 2019.

Lowongan Virgin Voyages yang terbaru 2020 adalah :

  1. Sous Chef
  2. Pastry Chef
  3. Server
  4. Assistant Server
  5. Bartender
  6. Barserver
  7. Deck Manager
  8. Cabin Host Suites
  9. Cabin Host

Selamat mencoba lowongan Virgin Cruise Line 2020. Semoga berhasil

Jika anda ingin bekerja di kapal pesiar, bisa daftarkan diri anda ke

WORLD CRUISE ACADEMY

Jalan Kenanga 23 Sambilegi Maguwoharjo

Depok Sleman

Yogyakarta

I am an Ex Celebrity Cruises Waiter. Virgin Voyages Server. Web Engineer. Love Writing.
Leave a review

Leave a Review

Your email address will not be published. Required fields are marked *

More News

DOWNLOAD WCA APP HERE

TESTIMONI

putri
Adit CarnivaL
martin
shinta rccl
gege
ali
robby
anggun adora cruises
Tari-Carnival-Cruise-Line
vera genting dream
helmina adora cruises
edi
affan viking
yuda ncl
napol carnival
lucky celebrity
anjar celebrity
Rezal RCCL
alam celebrity
Ndaru RCCL
Firman Holland America Line
yunike marella cruises
yoni carnival
dimas carnival cruise line
jefri marella
sandi carnival
latief carnival
rizal celebrity
satrio rccl
Fajar Carnival
ferdi rccl
bisma adora cruises
panji holland america
rifa costa
rozy holland
nouval carnival cruise line
akseriko carnival
Cara Mendaftar Kapal Pesiar
zulfa
wahyu
akbar
dwi
daniel dan jerico
Materi Interview Kapal Pesiar

Lowongan Kerja Hotel Luar Negeri Turki

World Cruise Academy selain menyalurkan siswa-siswanya ke kapal pesiar, juga memberikan alternatif penyaluran ke hotel-hotel darat luar negeri seperti Turki, Bosnia dan Arab Saudi. Saat ini yang sedang gencar-gencarnya mencari…

By YogaWCA